Minggu, 30 Oktober 2011

Menyembunyikan Icon, shortcut dan semua fungsi yang ada di desktop

Kalau menginginkan layar desktop komputer Windows anda bersih dari icon-icon atau shortcut, atau untuk lebih menikmati tampilan background theme_nya supaya tidak terhalang oleh icon-icon, file, folder atau shortcut, tips ini mungkin dapat berguna bagi anda. Caranya yaitu melalui setting di Local Group Policy Editor.

Tekan Win+R untuk masuk ke RUN Command
Ketik gpedit.msc , klik OK, maka akan masuk ke Local Group Policy Editor

Read more
Read more »

Rabu, 26 Oktober 2011

Menyembunyikan Tulisan (Text) Di Dalam Notepad

Jika anda mempunyai tulisan-tulisan text yang bersifat pribadi atau rahasia, dan ingin menyembunyikannya tanpa terkesan 'menyembunyikan', di dalam hardisk komputer atau media penyimpanan lainnya seperti hardisk external atau flashdisk. Ada salah satu cara yaitu dengan menyembunyikannya di dalam Notepad. Hanya dengan menggunakan perintah yang sederhana dan mudah.  Syaratnya hardisk atau flashdisknya harus berformat NTFS (umumnya windows sekarang menggunakan format NTFS)

Buka Notepad melalui  Command prompt ( bukan melalui Start Programs ==> Acessories )

Read more
Read more »

Jumat, 21 Oktober 2011

Membuat Daftar Isi Berdasarkan Abjad Secara Horizontal di Blogspot

Mungkin judulnya tidak terlalu tepat, yang ingin saya sampaikan disini, langsung saja ke contoh misalnya saya mempunyai sejumlah postingan  tentang lirik lagu dan ingin membuat daftar judul lagu tersebut dan ingin mengindexnya berdasarkan Abjad. (bisa diterapkan pada postingan apapun, bukan hanya lirik lagu)

Anda bisa melihat contoh blognya yaitu http://songlyric5.blogspot.com  
INDEX BY ALFABET : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Cara membuatnya:
1. Buat Postingan seperti biasa dan Publish
2. Buat New Page (bukan new post)
Read more
Read more »

Selasa, 18 Oktober 2011

Memahami System Restore Pada Windows

Kalau Windows anda  error atau bermasalah, dan sedang berusaha untuk memperbaikinya,  jangan terburu-buru memutuskan untuk mereformat atau menginstal ulang kalau anda belum mencoba System Restore.

System Restore mencatat informasi sistem  dan  pengaturan registry dan menyimpan informasi ini sebagai Restore Point. Jika pada suatu saat komputer kita tidak berfungsi dengan benar, kita dapat menggunakan restore point untuk mengembalikan Windows  ke keadaan sebelumnya saat komputer berfungsi normal.
Read more
Read more »

Sabtu, 15 Oktober 2011

Membuat Shortcut Untuk Mengunci Layar Komputer

Kalau anda sedang bekerja di depan layar komputer, dan harus meninggalkannya sesaat, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan sebaiknya jangan biarkan layar terbuka, kuncilah dahulu tampilan layar komputer anda.

Di Windows ( Windows XP, Vista dan Windows 7 ) untuk mengunci tampilan layar komputer yaitu dengan menekan tombol keyboard Win+L
Kalau anda ingin mengunci dengan klik mouse, kita harus membuat shortcutnya terlebih dahulu, membuatnya sangat mudah.

Read more
Read more »

 
Powered by Blogger